Tips Pendakian Dari Ranu Pani Ke Ranu Kumbolo Untuk Newbie®

Sebelumnya, saya cerita tentang persiapan pendakian ke Ranu Kumbolo, Semeru. Mulai dari transportasi, administrasi SIMAKSI, dan pemandangan menakjubkan dari Tumpang menuju Ranu Pani. Nah di postingan ini saya bakal ceritakan step by step pendakian dari Ranu Pani menuju Ranu Kumbolo.